Pelaksanaan Orientasi Program Studi dan Pengenalan Kampus (OPSPEK) Tahun Akademik 2012/2013 Yang berlangsung dari tanggal 17 - 20 September 2012 Di Aula Yayasan Pendidikan Hamzanwadi Pondok Pesantren Darunnahdlatain Nahdlatul Wathan (YPH PPD NW) Pancor. Pembukaan kegiatan ini dilakukan oleh Pembantu Ketua I Bidang Akademik Dr.Khirjan Nahdi,M.Hum.
Jenis Opspek tahun ini di bagi
menjadi dua jenis yaitu:
a. Opspek Lapangan
Opspek Lapangan, merupakan Opspek
yang khusus memberikan pemahaman dan Pengenalan kepada Calon Mahasiswa dan
Mahasiswi baru STKIP
Hamzanwadi Selong tentang Program Studi yang akan di masuki dan Kampus STKIP
Hamzanwadi Selong beserta seluruh sarana dan Prasarana yang ada
termasuk juga denah lokasi bangunan/sarana sehingga mahasiswa tidak
mengalami kesulitan dalam menjalankan proses Perkuliahan nantinya. di dalam
Opspek Lapangan ini, Calon Mahasiswa baru
juga akan dikenalkan dengan sistem yang berlaku di STKIP
Hamzanwadi Selong, serta dosen-dosen yang memiliki kebijakan dalam
menentukan kemajuan STKIP
Hamzanwadi Selong khususnya Prodi yang akan dimasuki nantinya. Tidak
hanya itu, di dalam Opspek Lapangan juga Calon Mahasiswa dan
Mahasiswi Baru akan di perkenalkan dengan seluruh Organisasi Kemahasiswaan
baik Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM)
maupun Himpunan MahasiswaProgram
Studi (HMPS) berserta seluruh Fungsionaris Organisasi tersebut,
b.Opspek Ruangan
Opspek Ruangan lebih ditekankan kepada pemahaman tentang Nahdlatul
Wathan mengingat Kampus STKIP
Hamzanwadi Selong merupakan Kampus Santri yang bernaung di bawah
YPH-PPD NW Pancor.
Sistem opspek ruangan ini nantinya akan dilakukan di dalam ruangan (seperti
Kuliah) namun yang berbeda adalah, materi-materi yang diterima hanya materi
tentang Nahdlatul
Wathan saja.
Pada hari Rabu Tgl 20 September ada kegiatan perkenalan UKM Porka Yang ada di bawah naungan BEM STKIP HAMZANWADI SELONG yang terdiri dari Perisai Diri (PD),Karate, Taekwondo dll..
saat beralangsungnya acara tersebut para CAMI mengalami kesurupan.... ya sekitar belasan orang,,, tapi syukurlah bisa di atasi dengan lancar dan tepat,,,,,alhamdulillah,,,,,,,,,,,,,,,,,,,
SELAMAT BUAT CAMA DAN CAMI
SELAMAT DATANG Mahasiswa dan Mahasiswi Baru
DI KAMPUS TERCINTA STKIP HAMZANWADI SELONG,,,,,,,
tebarkan Tri Dharma Perguruan Tinggi
0 comments:
Post a Comment